Selain selang hidrolik Alfagomma, ternyata masih ada deretan merek selang hidrolik lainnya yang tidak kalah berkualitas untuk industri dan sektor lainnya. Selengkapnya dibawah ini.
Tanpa sistem hidrolik, dunia industri dan sektor lainnya tidak dapat berkembang pesat seperti sekarang ini. Sistem hidrolik semakin banyak diminati oleh berbagai kalangan praktisi industri, manufaktur, hingga pertambangan. Alasannya, sistem hidrolik menawarkan berbagai keuntungan sistem hidrolik yang dinilai memberikan manfaat cukup besar bagi penggunanya.
Oleh sebab itu, tidak heran bila selang hidrolik termasuk salah satu komponen vital yang terus diminati. Kehadiran distributor resmi dapat ditemukan dengan mudah di berbagai sudut kota hingga daerah lainnya.
Daftar Isi
Kualitas Selang Hidrolik Alfagomma
Hingga kini, selang hidrolik Alfagomma masih sering dilirik oleh pengguna industri atau manufaktur. Produksi asal negara Italy menawarkan hose dengan keunggulan dalam kualitas dan inovasi terbaik. Hose Alfagomma didesain dengan standar karet dan selang termoplastik, berpacu standar internasional sehingga dapat menahan abrasi dan suhu tinggi.
Nyatanya, selang hidrolik industri tidak hanya merek Alfagomma saja. Intip beberapa rekomendasi merek hose hidrolik lainnya berikut ini;
1. Selang Hidrolik Eaton Aeroquip / Winner
Hose Eaton dikenal dengan selang hidrolik bertekanan tinggi sebab tekanan yang disematkan yakni berkisar pressure 3000 psi hingga 5800 psi.
Produk garapan negeri Amaerika ini hampir digunakan diseluruh belahan negara industri ternama. Eaton Aeroquip tersedia dalam berbagai model untuk menunjang kebutuhan bisnis anda, yakni diantaranya;Aeroquip Single Wire, Aeroquip Low Pressure, Aeroquip Double Textile Braid, Aeroquip AQP Wire Inserted suction hose dan masih banyak lainnya.
Keseluruhan model ini terbuat dari material Abrasi dan Karet sintetis yang resistan cuaca, serta tahan di temperature suhu -40°C to +100°C.
Lalu, berapa harganya?
Untuk harga pun relatif terjangkau, mulai dari Rp 50 ribu per meter, tergantung dari jenis dan spesifikasi tekanan.
2. Selang Hidrolik Yokohama
Selain Eaton, produk selang hidrolik bertekanan tinggi serupa terdapat pada spesifikasi merek Yokohama yang menyematkan pressure berkisar 2600 psi hingga 4.000 psi.
Produk Yokohama merupakan garapan asal Jepang yang sudah dikenal luas oleh berbagai belahan negara. Tersedia berbagai macam jenis dan spesifikasi untuk memenuhi kebutuhan industri, seperti konstruksi, otomotif, hingga pesawat terbang.
Tergolong hose produk bebas klorin yang tidak mengeluarkan gas berbahaya ketika dibakar setelah digunakan, tidak heran bila keunggulannya ini cukup banyak diminati oleh kalangan hidrolik.
Selain itu, Coupling didesain khsusus dapat mencegah pencemaran lingkungan yang disebabkan oleh tumpahan cairan residu selama proses koneksi cepat dan pemutusan cepat. Dengan demikian, produk Yokohama dijamin aman dan stabil terutama digunakan pada industri pabrik.
Beli Selang Hidrolik di Distributor Resmi
Sudah menemukan distributor resmi berpengalaman? Hati-hati semabarangan pilih distributor resmi yang belum terbukti kualitasnya. Selektif dan bijak dalam memilih.
Cipta Hydropower Abadi cocok anda jadikan sebagai rekomendasi distributor resmi selang hidrolik. Sudah lebih dari 35 tahun konsisten berkiprah dalam dunia hidrolik, turut berkontribusi menghadirkan produk dan layanan mesin hidrolik berkualitas terbaik.
1. Suku cadang original
Bukan sembarang merek yang dihadirkan. Produk suku cadang yang dihadirkan di distributor resmi Cipta Hydropower Abadi sudah pasti terjamin original. Artinya, produk langsung didapatkan dari produsen tanpa melalui perantara.
2. Kualitas aman terjaga
Demi menjaga kualitas dengan mengacu standar nasional, selang hidrolik harus melalui proses quality control sebelum dikirimkan kepada konsumen. Langsung ditangani oleh userman (teknisi) berpengalaman.
Konusltasi dan informasi selengkapnya silahkan hubungi call center Cipta Hydropower Abadi melalui nomor WA 08111-77633 atau email ke info@ciptahydropower.com
Selesai sudah ulasan mengenai menilik selang hidrolik Alfagomma serta rekomendasi distributor resmi berpengalaman, Semoga dapat menjadi rekomendasi bagi anda dalam mencari wadah supplier terpercaya.